Contoh Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian Tindakan Kelas (PTK atau PTS)


Surat PTK. Salah satu berkas kelengkapan administrasi baik dalam Penelitian Tindakan Kelas (PTK) atau Penelitian Tindakan Sekolah (PTS) adalah Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian. Surat ini dikeluarkan oleh sekolah dengan ditandatangani oleh kepala sekolah.

Contoh Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian Tindakan Kelas (PTK atau PTS)


SURAT KETERANGAN TELAH MELAKUKAN PENELITIAN

Nomor : ......../......./......./......

                                                                          

 

Kepala Sekolah Dasar Negeri ................. Kecamatan .... Kabupaten ..... menerangkan bahwa saudara :

NAMA                        :  ..................

NIP                             :  ..................

Pangkat / Golongan    :  ..................

Jabatan                       :  Kepala Sekolah / Guru

Alamat Dinas              :  ..................

Alamat Rumah            :  ..................

 

Telah melakukan observasi lapangan, Penelitian dan Pengumpulan data pada kelas III tahun pelajaran ..................  semester .................. guna menyusun Penelitian Tindakan Kelas yang berjudul PENINGKATAN KEMAMPUAN OPERASI HITUNG BILANGAN CACAH DENGAN MODEL PERMAINAN LACAK KARTU BILANGAN SISWA KELAS III SDN .................. KECAMATAN .................. KABUPATEN .................. TAHUN PELAJARAN .................. untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh Angka Kredit Pengembangan Profesi dan Peningkatan Kualitas Pembelajaran Matematika.

Demikian surat keterangan ini kami buat dengan sebenarnya untuk dapat  digunakan  seperlunya.



DOWNLOAD CONTOH SURATNYA DISINI

Itu tadi Contoh Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian Tindakan Kelas (PTK atau PTS) dari blog mediailmu22 semoga bermanfaat.

Belum ada Komentar untuk "Contoh Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian Tindakan Kelas (PTK atau PTS)"

Posting Komentar

Silahkan Komentar disini....Terimakasih Telah Memberikan Komentar ... !!!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

MODUL, PTK BISA PESAN DISINI !!
Download Button Download Button Download Button Download Button