Download Modul Belajar Online (Daring) Dari Rumah SD Kelas 3
Modul Belajar BDR ini dikhususkan untuk ibu/bapak yang mengajar di kelas 3 baik SD maupun MI. Modul ini sendiri bisa digunakan untuk kegiatan daring (online) maupun luring (offline). Modul ini bisa ibu/bapak guru dapatkan secara gratis pada link yang telah kami sediakan di google drive sehingga mudah didownload baik via handphone maupun via laptop.
Modul pembelajaran daring kelas lainnya silahkan KLIK DISINI
Download Modul Belajar Online (Daring) Dari Rumah SD Kelas 3
Kompetensi Dasar PPKN
1.4 Mensyukuri makna bersatu dalam keberagaman di lingkungan sekitar sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa.
2.4 Menampilkan sikap kerja sama sebagai wujud bersatu dalam keberagaman di lingkungan sekitar.
3.4 Memahami makna bersatu dalam keberagaman di lingkungan sekitar.
4.4 Menyajikan bentukbentuk kebersatuan dalam keberagaman di lingkungan sekitar.
Kompetensi Dasar Bahasa Indonesia
3.3 Menggali informasi tentang perubahan cuaca dan pengaruhnya terhadap kehidupan manusia yang
disajikan dalam bentuk lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi lingkungan.
4.3 Menyajikan hasil penggalian informasi tentang konsep perubahan cuaca dan pengaruhnya terhadap
kehidupan manusia dalam bentuk tulis menggunakan kosakata baku dan kalimat efektif.
Kompetensi Dasar SBDP
3.2 Mengetahui bentuk dan variasi pola irama dalam lagu
4.2 Menampilkan bentuk dan variasi irama melalui lagu
Kompetensi Dasar Matematika
3.4 Menggeneralisasi ide pecahan sebagai bagian dari keseluruhan menggunakan benda-benda
konkret.
4.4 Menyajikan pecahan sebagai bagian dari keseluruhan menggunakan benda-benda konkret.
Belum ada Komentar untuk "Download Modul Belajar Online (Daring) Dari Rumah SD Kelas 3"
Posting Komentar