Contoh Format Penilaian Keterampilan Kurikulum 2013




Penilaian kurikulum 2013. Dalam format penilaian kurikulum 2013 ada beberapa jenis penilaian yakni penilaian pengetahuan, penilaian keterampilan dan penilaian sikap. Berikut media ilmu memberikan contoh format penilaian keterampilan yang bisa anda gunakan sebagai contoh. Penilaian ini meliputi rubrik , instrumen serta perhitungan skor penilaian keterampilan khususnya di kurikulum 2013 edisi revisi. Contoh dari yang mediailmu22 bagiakan cocok untuk digunakan pada metode diskusi prenstasi atau metode lain yang sejenis 

Baca Juga "Format Penilaian Kurikulum 2013 (Administrasi Guru )"
penilaian keterampilan, rubrik, k13, instrumen, diskusi

Penilaian keterampilan

No
Aspek Yang Dinilai
Skor
1
2
3
1
Inovasi dan Kreativitas



2
Kemampuan Berkomunikasi



3
Kemampuan Bekerjasama



Jumlah Skor




Rubrik Penilaian Keterampilan

No.
Keterampilan yang dinilai
Skor
Rubrik
1
Inovasi dan kreativitas
3
Peserta didik mampu membuat poster dengan menggunakan bahan-bahan sederhana dan isi sesuai dengan konsep IPA
2
Peserta didik mampu membuat poster dengan menggunakan bahan-bahan sederhana  namun isi tidak sesuai dengan konsep IPA
1
Peserta didik hanya mampu membuat poster, tidak menggunakan bahan-bahan sederhana dan isi  tidak sesuai dengan konsep IPA
2
Kemampuan berkomunikasi
3
Penyampaian mudah dipahami, sangat komunikatif dengan audiens, memberi kesempatan audiens untuk berpikir
2
Penyampaian mudah dipahami, komunikatif dengan audiens, kurang memberi kesempatan audiens untuk berpikir
1
Penyampaian mudah dipahami, kurang komunikatif dengan audiens, kurang  memberi kesempatan audiens untuk berpikir
3
Kemampuan bekerjasama
3
Peserta didik aktif bekerja sama dan menjadi pemimpin dalam kelompoknya
2
Peserta didik aktif bekerja sama dan menjadi anggota dalam kelompoknya
1
Peserta didik kurang aktif bekerja sama

Perhitungan Nilai Skor Keseluruhan                                             

        Skor nilai = skor yang diperoleh x 100                Skor total

Instrumen Penilaian Keterampilan


No
Nama Peserta Didik
Aspek Keterampilan
Jumlah Skor
Nilai
Inovasi dan Kreativitas
Kemampuan Berkomunikasi
Kemampuan Bekerja Sama


























































Ptk smp, ptk sma, ptk sd

Itu Contoh format penilaian keterampilan kurikulum 2013 revisi terbaru. Mediailmu22 juga membantu menyediakaan RPP plus media pembelajaran dan PTK dengan harga sangat terjangkau dan dengan isi sangat lengkap. Anda ingin dibantu oleh kami dalam menyediakan RPP plus media pembelajaran dan PTK. Silahkan hubungi kami di WA : 081221773848, atau rincian lengkapnya bisa anda lihat DENGAN KLIK DISINI untuk RPP, dan DENGAN KLIK DISINI untuk PTK .

Terimakasih semoga dapat membantu dan sukses selalu untuk kita semua. Amin ya rabbal alamin.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

MODUL, PTK BISA PESAN DISINI !!
Download Button Download Button Download Button Download Button