Contoh Soal Hots PKN Kelas 9 Kurikulum 2013


Berikut mediailmu22 akan memberikan Contoh Soal Hots PKN Kelas 9 Kurikulum 2013, beserta kunci jawabannya, Contoh soal ini bisa anda gunakan untuk kegiatan Ulangan Harian , PTS, Penilaian Akhir Semester, UKK maupun Ujian Sekolah atau US.

Adapun soalnya bisa anda copy paste atau anda ketik ulang dengan melihat soal-soal PKN SMP berikut, beserta kunci jawabannya. 
Contoh Soal Hots PKN Kelas 9 Kurikulum 2013, soal US, soal SMP, Soal SD, Soal kelas 6, pancasila, soal kelas 7, soal kelas 8

Contoh Soal Hots PKN Kelas 9 Kurikulum 2013



1. Aturan atau ketentuan yang mengikat warga kelompok dalam masyarakat dipakai sebagai pedoman, tatanan, dan pengendali tingkah laku yang sesuai dan diterima disebut ....
A. Norma atau aqidah C. Hukum
B. Adat istiadat D. Undang-undang Dasar

2. Hukum positif ialah hukum tertulis. Bila dibandingkan dengan hukum tidak tertulis, maka hukum tertulis akan lebih memberikan adanya ....
A. Dukungan kepada masyarakat C. Kepastian hukum dalam masyarakat
B. Ketegasan bagi pelanggarnya D. Kesiapan bagi penegak hukum

3. Penerapan nnorma kesopanan dan kesusilaan di sekolah akan tampak pada ....
A. Kepatuhan dalam mengikuti kegiatan di sekolah
B. Ketaatan dalam menggunakan seragam lengkap
C. Sikap saling menghargai sesama warga sekolah
D. Tingkat kedisplinan masuk sebelum jam 07.00.

4. Proklamasi kemerdekaan Indonesia dikumandangkan oleh Ir. Soekarno pada tanggal 17 Agustus 1945. Menurut kamus besar bahasa Indonesia proklamasi artinya ....
A. Pernyataan suatu bangsa tentang keadaan negaranya
B. Pemberitahuan secara resmi kepada seluruh rakyat
C. Pengumuman secara menyeluruh kepada seluruh dunia
D. Keadaan suatu negara yang sudah aman dan bebas

5. Pernyataan kemerdekaan RI secara rinci termuat dalam ....
A. Batang tubuh UUD 1945 C. Naskah Piagam Jakarta
B. Teks Proklamasi kemerdekaan D. Pembukaan UUD 1945

6. Hak azasi manusia adalah hak dasar manusia sejak lahir yang diberikan oleh ....
A. Negara C. Pemerintah
B. Tuhan Yang Maha Esa D. Penguasa

7. Diantara beberapa kasus berikut, yang akan bukan merupakan kasus pelanggaran Ham, adalah ....
A. Tragedi Tri Sakti C. Peristiwa Lumpur Lapindo
B. Kasus Ambon D. Kasus Tanjung Priok

8. Yang tidak termasuk peranan KOMNAS HAM, adalah ....
A. Lembaga Bantuan Hukum hak asasi manusia
B. Lembaga penegak dalam perlindungan HAM
C. Lembaga penegakan HAM
D. Lembaga kajian HAM

9. Yang bukan hakekat kebebasan mengeluarkan pendapat adalah kebebasan untuk ....
A. Menyampaikan pokok pikiran
B. Menyampaikan kesimpulan
C. Menyampaikan ambisi pribadi
D. Menyampaikan tanggapan atau penilaian

10. Berikut ini yang bukan merupakan sikap positif terhadap penggunaan hak mengemukakan pendapat dilakukan secara bebas dan bertanggungjawab  adalah ....
A. Berani mengemukakan pendapat secara bebas dan bertanggungjawab
B. Bersikap sopan dan tertib serta memenuhi aturan yang dipersyaratkan
C. Menjaga keutuhan persatuan dan kesatuan bangsa
D. Bersikap kritis hanya demi memperjuangkan kepentingan pribadi

11. Dengan idiologi maka suatu bangsa akan ....
A. Menjadi bangsa yang kuat
B. Memiliki gambaran masa depan yang dicita-citakan
C. Mampu bersikap tegas terhadap pengaruh bangsa lain
D. Mampu mempertahankan kelangsungan hidup bangsa

12. Istilah Pancasila yang muncul dalam sidang BPUPKI dikemukakan oleh ....
A. Ir. Soekarno C. Mr. Muhammad Yamin
B. Drs. Mo. Hatta D. Mr. Soepomo

13. Nilai-nilai yang terkandung dalam sila kemanusiaan yang adil dan beradab antara lain adalah ....
A. Menghargai perbedaa pendapat
B. Memiliki semangat gotong royong
C. Menjunjung tinggi prinsip persamaan derajat
D. Menghargai karya orang lain

14. Menurut UUD 1945 bentuk pemerintahan negara kita adalah ....
A. Demokrasi langsung C. Kesatuan berdesentralisasi
B. Demokrasi parlementer D. Republik presidensil

15. Berikut ini yang bukan penyimpangan-penyimpangan terhadap UUD 1945 di era orde lama ....
A. Pengangkatan presiden seumur hidup
B. Presiden membubarkan DPR hasil Pemilu
C. Meneteri-menteri diangkat dan diberhentikan oleh presiden
D. Pimpinan MPRS dan DPR-GR diangkat dan diberhentikan oleh presiden

16. Dalam pasal 6A UUD 1945 ayat (1) : Presiden dan wakil presiden dipilih dalam satu pemilu secara langsung oleh ....
A. Rakyat melalui pemilu C. DPR
B. MPR D. DPD

17. Tata urutan peraturan perundang-undangan tertinggi dalam sistem pemerintahan Indonesia adalah ....
A. Undang-undang C. TAP MPR
B. PERPU D. UUD 1945

18. Yang berhak mengajukan rancangan Undang-Undang kepada DPR adalah ....
A. Presiden C. DPR sendiri
B. MPR D. Presiden bersama DPR

19. Tidak main hakim sendiri merupakan contoh perbuatan yang mentaati peraturan perundang-undangan di lingkungan ....
A. Keluarga C. Sekolah
B. Masyarakat D. Umum

20. Ajaran demokrasi telah dirintis sejak zaman sebelum masehi yaitu di negara ....
A. Athena C. Francis
B. Timur tengah D. Indonesia

21. Kedaulatan berada di tangan rakyat dan dilaksanakan menurut Undang-Udang sesuai dengan ketentuan. Hal ini bertujuan ....
A. komunis C. Demokrasi
B. monarchi D. Tirani

22. Bangsa Indonesia telah mencapai beberapa kali menggunakan sistem  demokrasi, tetapi tidak sesuai dengan kepribadian bangsa Indonesia. Yang paling tepat bangsa Indonesia menggunakan sistem demokrasi ....
A. Parlementer C. Terpimpipn
B. Liberal D. Pancasila

23. Kedaulatan mempunyai sifat bulat yang berarti ....
A. Kedaulatan bersifat tetap, ada selama negara masih berdiri
B. Kedaulatan itu tidak berasal dari kekuasaan lain yang lebih tinggi
C. Tidak dapat dibagi-bagi, karena kedaulatan itu merupakan satu-satunya kekuasaan yang tertinggi dalam suatu negara
D. Kedaulatan itu tidak dapat dibatasi oleh siapapun

24. Di bawah ini yang bukan merupakan tokoh penganut teori kedaulatan negara adalah ....
A. Thomas Aquinas C. Jean Bodin
B. Paul Laband D. George Jelinek

25. Di bawah ini yang bukan merupakan unsur-unsur berdirinya suatu negara menurut openheimer, adalah ....
A. Daerah atau wilayah C. Pengakuan dari negara lain
B. Adanya penguasa D. Rakyat yang bersatu

26. Suatu masyarakat yang mempunyai monopoli dalam penggunaan kekerasan fisik secara sah dalam suatu wilayah. Pernyataan tersebut merupakan pengertian negara menurut ....
A. Max Weber C. Roger H. Soltau
B. Jean Bodin D. John Lock

27. Landasan konstitusional pembelaan negara tercantum dalam UUD 1945 terutama ....
A. Pasal 27 ayat (1) UUD 1945 C. Pasal 27 ayat (3) UUD 1945
B. Pasal 27 ayat (2) UUD 1945 D. Pasal 28 UUD 1945


28. Di dalam usaha pertahann dan keamanan negara menurut pasal 30 UUD 1945 yang menjadi unsur kekuatan pendukung adalah ....
A. TNI C. Kepolisian
B. Rakyat D. ABRI

29. Unsur konstitutif suatu negara meliputi ....
A. Rakyat, Uud, pemerintah, yang berdaulat
B. Pemerintah yang berdaulat, UUD, POLRI
C. UUD, Batas negara, Tujuan Negara
D. Rakyat, Wilayah, Pemerintah yang berdaulat

30. Mencampuri urusan dalam negeri negara lain sering disebut dengan istilah ....
A. Subversi C. Intervensi
B. Invasi D. infiltrasi

31. Wujud nyata bela negara yang dapat dilakukan seorang pelajar di sekolah ....
A. Mengerjakan tugas piket kebersihan C. Mengikuti pelajaran disenangi
B. Menabung di sekolah setiap hari D. tidak pernah absen ke sekolah

32. Fungsi negara yang diterapkan di Indonesia adalah ....
A. Teori dwi praja C. Teori catur praja
B. Teori jhon Locke D. Teori Trias Politika

33. Berikut ini yang bukan peraturan perundang-undangan mengenai otonomi daerah yang pernah berlaku di Indonesia, adalah ....
A. UU No. 39 tahun 1999 UU No. 32 tahun 2004
B. UU No. 22 tahun 1999 UU No.  5 tahun 1974

34. Salah satu asas penyelenggaraan pemerintahan daerah adalah asas kepastian hukum, asas ini berarti ....
A. Masyarakat harus tahu apa yang  dilakukan pemerintahnya, dan tidak boleh ditutupi-tutupi
B. Penyelenggaraan negara harus seimbang tidak boleh berat sebelah
C. Apapun yang dilakukan pemerintah daerah harus berdasarkan hhukum yang berlaku
D. Penyelenggraan pemerintah daerah harus dilakukan oleh orang ahli dibidang masing-masing.

35. Hal-hal yang oleh undang-undang bukan sebagai kewenangan pemerintah pusat adalah ....
A. Politik luar negeri C. Memilih pemimpin daerah
B. Moneter dan fiskal nasional D.  yustisi dan moneter

36. Yang merupakan pelaksana otonomi daerah adalah ....
A. Pemerintah daerah C. Seluruh rakyat
B. DPRD D. Pemerintah Daerah dan DPRD

37. Urutan tahap-tahap pembuatan kebijakan publik yaitu ....
A. Perumusan program-penyusunan agenda-pelaksana program-pengawasan dan evaluasi
B. Penyusunan agenda-perumusan program-pengawasan dan evaluasi pelaksanaan program
C. Penyusunan program-pelaksanaan program-pengawasan dan evaluasi pelaksanaan program-penyusunan agenda
D. Penyusunan agenda – pelaksanaan program – perumusan program – pengawasan dan evaluasi program

38. Dalam tahap evaluasi kebijakan, partisipasi masyarakat dapat ditunjukkan dengan cara ....
A. Memberikan masukan atau kritikan pada rancangan kebijakan yang telah dibuat oleh DPRD dan Pemerintah
B. Memberi masukan atau kritikan dilakukan setelah kebijakan tersebut selesai dilaksanakan
C. Menciptakan kondisi dan situasi yang mendukung tentang pelaksanaan kebijakan
D. Memberi dukungan moral kepada peserta sidang dalam perumusan kebijakan

39. Proses keseluruhan tatanan yang menyebabkan orang atau negara dihubungkan dengan orang lain atau negara lain akibat kemajuan teknologi disebut ....
A. Globalisasi C. Teknologi modern
B. Industri D. Kemajuan teknologi

40. Salah satu unsur budaya luar yang berpengaruh positif diantaranya adalah ....
A. Komputer dan internet C. Telepon genggam dan VCD
B. Motor dan mobil produk hasil luar negeri D. cara berfikir rasional dan kritis

41. Pengaruh bergesernya dan hilangnya moral dan norma sehingga tidak sesuai lagi dengan moral dan norma yang ada (di suatu negara ) diakibatkan oleh ....
A. Dampak negatif dari globalisasi C. Modernnya suatu budaya
B. Nilai moral yang terkikis oleh teknologi D. pengaruh film dan internet

42. Bangsa yang pandai memanfaatkan dari kemajhuan teknologi akan mengantarkan bangsa tersebut ke arah ....
A. Keamanan dan kenyamanan C. Dampak negatif dari globalisasi
B. Meningkatnya kesejahteraan bangsanya D. stabilnya ekonomi bangsa

43. Dengan lebih majunya teknologi informasi maka akan lebih menekan pada ....
A. Semakin tinggi tingkat individual C. Membuat semakin sedikit pertemuan
B. Semakin banyaknya pengaangguran D. biaya transportasi barang dan manusia 

44. Teknologi globallisasi juga dapat mengarah kepada terbentuknya suatu negara ....
A. Merdekan dan wibawa C. Otoriter dan berbicaranya berbelit-belit
B. Demokrasi dan berwibawa D. liberal dan sosialis

45. Kebijakan yang dapat memompa perdagangan internasional adalah ....
A. Pasar bebas
B. Pasar tradisional
C. Membuka pasar domestik terhadap penanaman modal asing
D. Memberikan kenyamanan kepada para investor

46. Setiap orang dalam hidupnya ingin mendapatkan suatu prestasi. Apakah yang dimaksud dengan prestasi itu ….
A. Prestasi adalah sesuatu impian atau keinginan yang dicita-citakan
B. Prestasi adalah hasil yang dicapai seseorang setelah melakukan suatu usaha dan atau pekerjaan berdasarkan nilai atau ukuran tertentu.
C. Prestasi adalah suatu kemampuan yang ada pada seseorang
D. Prestasi adalah  hasil atau penghargaan yang diharapkan oleh seseorang

47. Untuk dapat mencapai prestasi yang diharapkan ,  maka upaya yang dapat dilakukan oleh setiap orang adalah ....
A. Selalu menunggu kesempatan yang akan datang
B. Menggunakan berbagai macam cara agar dapat mencapainya
C. Berserah diri kepada Tuhan Yang Maha Esa
D. Bekerja keras, kreatif dan inovatif

48. Kemampuan yang dimiliki setiap pribadi ( individu ) yang mempunyai kemungkinan untuk dikembangkan dalam berprestasi disebut ....
A. Mawas diri C. Potensi diri
B. Prestasi diri D. Kemandirian

49. Gita Gotawa adalah salah satu contoh anak bangsa yang telah berprestasi di Luar Negeri yaitu Negara Mesir tahun 2007. Prestasi yang Gita capai saat itu adalah dalam bidang  ....
A. Seni C. Olah raga
B. Kerja D. Duta Lingkungan Hidup

50. Untuk dapat mewujudkan prestasi diri, selain melakukan upaya-upaya juga perlu dilandasi dengan sikap positif. Berikut ini yang termasuk salah satu sikap positif dalam mencapai prestasi yaitu ....
A. Sulit menerima realita hidup C. Emosional
B. Kurang percaya diri D. Dinamis dan kreatif 


Kunci Jawaban Soal Hots PKN Kelas 9 Kurikulum 2013


1
B

26
C
2
A

27
C
3
B

28
A
4
D

29
D
5
C

30
B
6
C

31
C
7
A

32
A
8
A

33
D
9
D

34
D
10
B

35
B
11
D

36
A
12
B

37
D
13
A

38
B
14
C

39
B
15
B

40
C
16
D

41
A
17
C

42
D
18
A

43
B
19
B

44
D
20
C

45
C
21
A

46
A
22
C

47
D
23
D

48
C
24
D

49
A
25
B

50
B


Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

MODUL, PTK BISA PESAN DISINI !!
Download Button Download Button Download Button Download Button